Modul 2
PELATIHAN PEMANFAAT PEMANFAATAN TIK UNTUK PEMBELAJARAN Tingkat Nasional Tahun 2008
JARINGAN KOMPUTER DAN PEMANFAATANNYA
Oleh: Dwi Soemarwanto
Pusat Teknologi Teknologi Informasi dan Komunikasi Pendidikan Departemen Pendidikan Nasional 2008 1
DAFTAR ISI
IDENTITAS DAFTAR ISI PENDAHULUAN Kegiatan Belajar 1:
KONSEP JARINGAN KOMPUTER Tujuan Pembelajaran Khusus Uraian Materi 1. Sejarah Jaringan Komputer 2. Prin Prinsi sip p Komu Komuni nika kasi si Dat Data a Latihan dan diskusi
Kegiatan Belajar 2:
MODEL-MODEL JARINGAN KOMPUTER Tujuan Pembelajaran Khusus Uraian Materi 1.
Jenis-jenis Jaringan Komputer
2. Perb Perbed edaa aan n LAN LAN dan dan WAN WAN 3.
Jenis-Jenis Media Transmisi
Latihan dan diskusi Kegiatan Belajar 3:
PERANCANGAN JARINGAN KOMPUTER Tujuan Pembelajaran Khusus Uraian Materi 1.
Komunikasi dengan Kabel dan Nir Kabel
2.
Menggambar Antar Antar Muka Komputer dengan Saluran Telekomunikasi.
3.
Komunikasi Data Antar Komputer Dalam LAN
Latihan dan diskusi Kegiatan Belajar 4:
PEMANFAATAN PEMANFAATAN JARINGAN KOMPUTER Tujuan Pembelajaran Khusus Uraian Materi 1. Layana Layanan n Jaring Jaringan an Komput Komputer er 2. Peran Perangka gkatt Jaringa Jaringan n pada pada Jardik Jardiknas nas Latihan dan diskusi
PENUTUP KUNCI TUGAS MANDIRI DAFTAR ISTILAH DAFTAR PUSTAKA 2
PENDAHULUAN Apa kabar kabar saudara? saudara? Senang Senang rasanya rasanya dapat dapat bertemu bertemu Saudara Saudara melalui melalui modul modul Teknologi eknologi Infor Informas masii ini. ini. Pada Pada kesemp kesempata atan n kali kali ini, ini, kita kita akan akan membah membahas as mengen mengenai ai Penge Pengenal nalan an Jari Jaring ngan an Komp Komput uter er Dan Dan Pema Pemanf nfaa aata tann nnya ya..
Modu Modull ini ini akan akan meng mengen enal alka kan n Saud Saudar ara a
bermacam-macam jaringan komputer. Untuk memudahkan Saudara mempelajarinya, maka modul ini dibagi menjadi 4 kegiatan belajar. Kegiatan Belajar 1 membahas mengenai konsep jaringan komputer; kegiatan belajar 2 mengupas model-model jaringan komputer; kegiatan belajar 3 membahas perancangan jaringan komputer, dan kegiatan belajar 4 membahas mengenai pemanfaatan jaringan komputer.
Setelah Setelah Saudara Saudara mempelaja mempelajari ri tiap-tiap tiap-tiap bagian bagian dari kegiatan kegiatan belajar belajar diatas, diatas, diharapk diharapkan an Sauda Saudara ra dapat dapat menjel menjelask askan an sejara sejarah h perkem perkemban bangan gan jarin jaringan gan komput komputer er dan prinsi prinsip p komunikasi data, menjelaskan berbagai jenis jaringan komputer, perbedaan LAN dan WAN serta berbagai jenis media transmisi jaringan, menjelaskan komunikasi kabel dan nirkabel, menggambar antar muka komputer dan mengatur cara komunikasi data antar komputer dalam LAN, serta diharapkan Saudara dapat memahami dan menjelaskan berbagai macam layanan dengan memanfaatkan komputer dan jaringan.
Saat ini Saudara mungkin sudah pernah bermain-main dengan sebuah komputer. komputer. Apakah Saudara pernah mendengar atau bahkan memainkan game online antar komputer? Game online dijala dijalanka nkan n dengan dengan memanf memanfaa aatka tkan n tekno teknolog logii jaring jaringan an komput komputer er.. Untuk Untuk dapat dapat mengetahui berbagai jenis jaringan komputer, pada modul ini Saudara akan mendapatkan dasar-da dasar-dasar sar komunika komunikasi si data, data, macam-ma macam-macam cam jaringan jaringan komputer komputer,, perbedaa perbedaan n Local Area Network (LAN) Network (LAN) dan Wide Area Network (WAN), hingga bagaimana merancang komunikasi data antar komputer secara sederhana serta pemanfaatannya.
Dalam Dalam mempe mempelaj lajari ari mater materii pada pada masin masing-m g-masi asing ng kegia kegiatan tan belaja belajarr sebaik sebaiknya nya Saudar Saudara a menyi menyiapk apkan an minima minimall 2 perang perangkat kat kompu komputer ter lengka lengkap p denga dengan n kompon komponen en jaring jaringan an yang yang dibutuhkan seperti konsentrator (Hub ( Hub)) untuk menghubungkan, kabel Unshield Twisted Pair (UTP) (UTP) dan kartu jaringan. jaringan. Untuk Untuk menyiapka menyiapkannya, nnya, Saudara dapat meminta meminta petunjuk petunjuk dari instruktur.
3
Untu Untuk k memp mempel elaj ajar arii modu modull ini ini dipe diperl rluk ukan an wakt waktu u 2 jam, jam, seda sedang ngka kan n untu untuk k meng menguk ukur ur pemahaman Saudara dari tiap-tiap kegiatan belajar, telah disediakan tugas-tugas yang ada pada akhir kegiatan belajar.
Materi-materi yang disajikan pada modul ini akan membantu Saudara memahami prinsipprinsip dan jenis-jenis jaringan komputer dan implementasinya.
Ikutilah semua petunjuk yang terdapat pada setiap kegiatan agar Saudara tidak mengalami kesulitan. Jangan mudah putus asa! Apabila Saudara menemui kesulitan tanyakan kepada Instruktur pada saat tatap muka. Selamat Belajar! Semoga Saudara Sukses.
4
KEGIATAN BELAJAR I _______________________________________________
Konsep Jaringan Komputer Tujuan : Setelah Setelah mempelaj mempelajari ari Kegiatan Kegiatan Belajar Belajar 1, diharapk diharapkan an Saudara Saudara dapat dapat menjelas menjelaskan kan sejarah sejarah perkembangan perkembangan jaringan komputer dan prinsip komunikasi data.
Uraian Materi Pern Pernah ahka kah h Saud Saudar ara a meli meliha hatt sebu sebuah ah jari jaring ng nela nelaya yan? n? Bent Bentuk uk jari jaring ng ters terseb ebut ut beru berupa pa rangkaian lilitan tali senar yang saling terikat dan bertemu pada simpul-simpulnya. Jika salah salah satu satu simpul simpul pada pada jaring jaring terseb tersebut ut terput terputus, us, maka maka kekuat kekuatan an jaring jaring terseb tersebut ut akan akan berkuran berkurang g dan mempengaruh mempengaruhii simpul simpul yang lain. Coba sekarang sekarang Saudara Saudara tuliskan tuliskan pada kolom berikut, benda lain yang mempunyai struktur saling terhubung seperti halnya pada jaring.
1. ………… ……………… ………… ………… ………… ……… … 2. ………… ……………… ………… ………… ………… ………. …. 3. …………………………………..
Setelah Setelah Saudara Saudara mengisika mengisikan n jawaban jawabannya. nya. Cocokkan Cocokkan jawaban jawaban Saudara Saudara dengan dengan jawaban jawaban berikut ini: 1. Jari Jaring ng lab labaa-la laba ba 2. Jari Jaring ng rak raket et bad badmi mint nton on 3.
Jaring net bola volley atau badminton, dan lain-lain
Jika jawaban Saudara hampir semua benar, maka Saudara sudah mempunyai pengetahuan bagaimana struktur jaringan itu dibentuk.
Perlu Saudara ketahui bahwa jaring laba-laba tersusun dari benang-benang yang saling terikat dan bertemu pada simpul-simpulnya. simpul-simpulnya. Coba Saudara perhatikan pada gambar berikut.
5
Gambar 1. Jaring Laba-laba.
Dengan Dengan memaha memahami mi sebuah sebuah jaring jaring laba-l laba-laba aba yang yang saling saling terika terikatt satu satu sama sama lain, lain, akan akan memberik memberikan an gambaran gambaran tentang tentang jaringan jaringan komputer komputer.. Jaringan Jaringan komputer komputer adalah adalah sebuah kumpulan komputer, printer dan peralatan lainnya yang terhubung dalam satu kesatuan . Informasi dan data bergerak melalui kabel-kabel atau tanpa kabel sehingga memungkinkan pengguna pengguna jaringan jaringan komputer komputer dapat saling saling bertukar bertukar dokumen dan data, data, mencetak mencetak pada printer yang sama dan bersama-sama menggunakan hardware/software yang terhubung dengan jaringan. Setiap komputer, printer atau periferal yang terhubung dengan jaringan disebut node. node. Sebuah jaringan komputer dapat memiliki dua, puluhan, ribuan atau bahkan jutaan node.
Sebelum Sebelum membahas membahas lebih lebih jauh tentang tentang jaringan jaringan komputer komputer,, alangkah alangkah baiknya baiknya Saudara Saudara mengetahui terlebih dahulu tentang sejarah jaringan komputer berikut ini.
A. Sejara Sejarah h Jaring Jaringan an Kompu Komputer ter Kapan jaringan komputer dimulai? Konsep jaringan komputer lahir pada tahun 1940-an di Amerika pada sebuah proyek pengembangan komputer komputer MODEL I di laboratorium Bell dan group riset Harvard University University.. Proyek ini dipimpin oleh profesor profesor H. Aiken. Aiken. Pada mulanya proyek ini hanyalah ingin memanfaatkan sebuah perangkat komputer yang harus digunakan bersama.
Pada tahun 1950-an ketika jenis komputer mulai membesar sampai terciptanya super komputer. Saat itu dikenalkan sebuah konsep untuk menghubungkan komputer yang 6
saling tersebar. Konsep tersebut adalah konsep distribusi proses berdasarkan waktu yang dikenal dengan nama Time Sharing Sharing System System (TSS), (TSS), maka untuk pertama kali bentuk jaringan (network) komputer diaplikasikan. Pada sistem TSS beberapa terminal (komputer) terhubung secara seri ke sebuah host komputer. Dalam proses TSS mulai nampa nampak k perpad perpadua uan n teknol teknologi ogi komput komputer er dan teknol teknolog ogii teleko telekomun munika ikasi si yang yang pada pada awalnya berkembang sendiri-sendiri. sendiri-sendiri.
Gambar 2. Jaringan Komputer Model TSS.
Memasuki Memasuki tahun tahun 1970-an, 1970-an, setelah setelah beban beban pekerjaa pekerjaan n bertambah bertambah banyak dan harga harga perang perangkat kat kompu komputer ter besar besar mulai mulai terasa terasa sanga sangatt mahal mahal,, maka maka mulail mulailah ah diguna digunakan kan konsep proses distribusi (Distributed ( Distributed Processing ). ). Seperti yang ada pada gambar 3, dalam proses ini beberapa host komputer mengerjakan sebuah pekerjaan besar secara paralel untuk melayani beberapa terminal yang tersambung secara seri disetiap host komputer. Dalam proses distribusi sudah mutlak diperlukan perpaduan yang mendalam antara antara teknol teknologi ogi komput komputer er dan teleko telekomu munik nikasi asi,, karena karena selain selain proses proses yang yang harus harus didistribusikan, semua host komputer wajib melayani terminal-terminalnya dalam satu perintah dari komputer pusat.
Gambar 3. Jaringan komputer model distributed processing.
7
Perjalanan sejarah komputer ukuran hardware komputer dari tahun ke tahun mengalami perkembangan pesat. Hal ini ditsaudarai dengan kemampuan yang semakin tinggi dan ukuran yang semakin kecil. Saat ini komputer dan jaringannya sudah dapat menangani proses proses komunika komunikasi si antar antar komputer komputer (Pee ( Peerr to Peer Peer System System)) tanpa tanpa melalui melalui komputer komputer pusat. Untuk itu, mulailah berkembang teknologi jaringan lokal yang dikenal dengan sebutan LAN. Demikian pula ketika Internet mulai diperkenalkan.
Apakah Saudara sudah memahami tahapan sejarah perkembangan jaringan komputer? Berikut ini secara ringkas saya uraikan kembali sejarah perkembangan komputer dan simaklah baik-baik. Sejarah jaringan komputer dimulai dengan komputer terminal yang saling saling terhub terhubung ung ke pusat pusat komput komputer er ( host computer computer ) lewa lewatt time time sharin sharing g system system kemudian kemudian berkemba berkembang ng menjadi menjadi terminal terminal-term -terminal inal yang saling saling terhubun terhubung g ke pusat pusat komputer komputer (host computer computer ) dengan konsep proses distribusi ( Distributed Processing ) yang kemudian berakhir dengan teknologi jaringan.
B. Prinsip Komunikasi Data Pernah Pernahkah kah Saudar Saudara a meliha melihatt seoran seorang g turis turis denga dengan n peman pemandun dunya ya? ? Jika Jika Saudar Saudara a perhatikan guide tersebut tersebut membantu membantu turis untuk berdialo berdialog g dengan dengan penduduk penduduk lokal dalam menterjemahk menterjemahkan an atau menjelask menjelaskan an maksud maksud pembicar pembicaraan aan di antara antara mereka. mereka. Demikian juga komunikasi dalam jaringan komputer. Untuk dapat mengatur komunikasi di dalam jaringan komputer haruslah dibuat stsaudarar yang berfungsi memudahkan dalam komunikasi di antara mereka.
Model OSI Jika dalam kehidupan sehari-hari untuk dapat berkomunikasi dengan orang di seluruh dunia dunia digunaka digunakan n bahasa bahasa yang stsaudarar stsaudarar yaitu yaitu bahasa bahasa Inggris, Inggris, maka dalam dunia dunia komp komput uter er
ada ada
bada badan n
duni dunia a
yang yang
mena menang ngan anii
masa masala lah h
stsa stsaud udar arar aris isas asi, i,
yait yaitu u
International Stsaudarardization Organization (ISO). ISO membuat aturan baku yang dikena dikenall dengan dengan nama nama Open System System Interconn Interconnectio ection n (OSI (OSI). ). Atur Aturan an baku baku OSI OSI ini ini selanjutny selanjutnya a akan digunaka digunakan n oleh perusaha perusahaan-p an-perus erusahaa ahaan n yang mengemban mengembangkan gkan perangkat jaringan jaringan agar dapat dapat berkomunikasi satu dengan lainnya. lainnya. OSI menjelaskan bagaimana data dan informasi sebuah aplikasi pada komputer melewati media jaringan berkomunikasi ke aplikasi pada komputer lain.
8
Model OSI terdiri dari 7 lapisan/layer lapisan/ layer , mulai dari lapisan fisik sampai dengan aplikasi seperti yang Saudara lihat pada tabel berikut: No 7
Lapisan Aplikasi Berfungsi sebagai interface antara user dan komputer
6
(Telnet, FTP, DNS) Presentasi Berfungsi untuk menyediakan sistem penyajian data ke lapisan
aplikasi,
translation,
format
coding,
compressi compression, on, decompre decompressio ssion, n, encryptio encryption, n, decryption decryption misaln misalnya ya forma formatt image image (JPEG) (JPEG),, audio audio video video (MIDI, (MIDI, 5
MPEG), teks (EBCDIC, ASCII) Sessi Berfungsi untuk mengkoordinasikan mengkoordinasikan jalan komunikasi anta antarr
sist sistem em,,
meng mengen enda dali lika kan n
dial dialog og
anta antarr
node node
(komp (kompute uterr, printe printer) r) misal misal Remote Remote Proced Procedure ure Call Call 4
(RPC), Structured Query Language (SQL) Transport Bertan Bertanggu ggung ng jawab jawab dalam dalam proses proses pengir pengirima iman n data data antar host.
3
Misal protokol TCP/IP Network Bertanggung jawab melakukan routing antar jaringan, meng mengel elol ola a
sist sistem em
peng pengal alam amat atan an
logi logika ka
terh terhad adap ap
jaringan jaringan komputer. komputer. Misal Misal IP (Internet (Internet Protokol) Protokol) yang 2
merupakan bagian dari TCP/IP Datalink Berfungsi untuk membungkus paket data dari network dan dan menj menjam amin in pake pakett terk terkir irim im ke host host lain lain deng dengan an
1
alamat yang tepat. Fisik Melakukan pengiriman dan penerimaan bit. Lapisan ini berh berhub ubu unga ngan
sec secara ara
lang langsu sun ng
denga engan n
media edia
komunikasi yang berbeda-beda. Tabel 1. Lapisan OSI.
9
Saudara Saudara tidak perlu pusing pusing dengan dengan pembagia pembagian n lapisan lapisan di atas. atas. Pembagia Pembagian n lapisan lapisan tersebut sudah diatur pada perangkat jaringan. Artinya kita sebagai pengguna tinggal memakainya sesuai keperluan. Tetapi untuk menambah pengetahuan Saudara bahwa dari tabel urutan lapisan di atas, aplikasi merupakan lapisan yang paling dekat dengan kita sebagai pengguna komputer.
Sistem Pengalamatan Jaringan dengan TCP/IP Address Pada jaringan jaringan komputer komputer ada suatu model pengatura pengaturan n untuk untuk dapat dapat menghubu menghubungka ngkan n antara satu komputer dengan komputer lainnya. Model TCP/IP menghubungkan antar komputer dengan metode pengalamatan komputer atau dikenal dengan IP Address. Berikut ini Saudara akan mempelajari protokol TCP/IP dan IP Address. a. Protokol TCP/IP Pern Pernah ahka kan n Saud Saudar ara a meng mengik ikut utii upac upacar ara a bend bender era a di seko sekola lah? h? Jika Jika Saud Saudar ara a perha perhatik tikan an,, rangka rangkaian ian acara acara telah telah diatur diatur dan dikend dikendali alikan kan oleh oleh seoran seorang g yang yang berfun berfungsi gsi sebaga sebagaii pemand pemandu u acara acara atau atau MC ( Master Master of Ceremo Ceremony ny ). ) . MC akan akan menentukan urutan acara, lama waktu, dan siapa yang bertugas. Di dalam jaringan komputer terdapat istilah Transport Connection Protocol/Internet Protocol (TCP/IP). Jaringan komputer dengan sistem operasi Windows, TCP/IP mempunyai peranan yang penting dan juga karena protokol TCP/IP merupakan protokol pilihan ( default ) dari Windows.
b. IP Address Tahu nomor rumah Saudara? Ya, Ya, hampir semua rumah mempunyai nomor. Nomor rumah rumah penting penting artinya artinya bagi penghuni penghuni di dalamnya dalamnya baik untuk identitas identitas maupun korespondensi. Seperti halnya nomor rumah, IP address adalah alamat yang diberikan pada jaringan komputer dan peralatan jaringan yang menggunakan protokol TCP/IP. IP address terdiri atas 32 bit angka biner yang dapat dituliskan sebagai empat kelompok angka desimal yang dipisahkan oleh tsaudara titik seperti 192.168.0.1.
192
Network ID 168
0
Host ID 1
Tabel 2. Contoh IP Address.
10
IP addr addres ess s terd terdir irii atas atas dua dua bagi bagian an yait yaitu u netw networ ork k ID dan dan host host ID. ID. Netw Networ ork k ID menentukan alamat jaringan komputer, sedangkan host ID menentukan alamat host (komputer, router, switch).
Jadi Jadi kalau kalau Saudar Saudara a mempu mempunya nyaii 2 atau atau 3 komput komputer er,, maka maka pada pada host host ID dapat dapat dituliskan 192.168.0.1 kemudian 192.168.0.2 dan 192.168.0.3. Oleh sebab itu, IP address memberikan alamat lengkap suatu host beserta alamat jaringan di mana host itu berada.
c. Kelas-kelas IP Address Untuk mempermudah pemakaian IP address dibagi dalam tiga kelas.
Kelas A B C
Network ID xxx.0.0.1 xxx.xxx.0.1 xxx.xxx.xxx.1
Host ID xxx.255.255.254 xxx.xxx.255.254 xxx.xxx.xxx.254
Tabel 3. Pembagian Kelas IP Address.
IP address kelas A diberikan untuk jaringan dengan jumlah host yang sangat besar. Range IP 1.xxx.xxx.xxx. – 126.xxx.xxx.xxx, terdapat 16.777.214 (16 juta) IP address pada tiap kelas A. IP address kelas A diberikan untuk jaringan dengan jumlah host yang yang sangat sangat besar besar.. Pada Pada IP addres address s kelas kelas A, netwo network rk ID ialah ialah 8 bit pertam pertama, a, sedangkan host ID ialah 24 bit berikutnya.
Dengan demikian, cara membaca IP address kelas A, misalnya 113.46.5.6 ialah: Network ID = 113 Host ID = 46.5.6 Sehingga IP address di atas berarti host nomor 46.5.6 pada network nomor 113. IP address kelas B biasanya dialokasikan untuk jaringan berukuran sedang dan besar. Pada IP address kelas B, network ID ialah 16 bit pertama, sedangkan host ID ialah ialah 16 bit beriku berikutny tnya. a. Dengan Dengan demik demikian ian,, cara cara memba membaca ca IP addres address s kelas kelas B, misalnya 132.92.121.1 Network ID = 132.92 Host ID = 121.1
11
Sehingga IP address di atas berarti host nomor 121.1 pada network nomor 132.92. deng dengan an panj panjan ang g host host ID 16 bit. bit. Netw Networ ork k deng dengan an IP addr addres ess s kela kelas s B dapa dapatt menampung sekitar 65000 host. Range IP I P 128.0.xxx.xxx – 191.155.xxx.xxx
IP address kelas C awalnya digunakan untuk jaringan berukuran kecil (LAN). Host ID ialah ialah 8 bit terakhir terakhir.. Dengan Dengan konfigurasi konfigurasi ini, bisa dibentuk dibentuk sekitar sekitar 2 juta network dengan masing-masing network memiliki 256 IP address. Range IP 192.0.0.xxx – 223.255.255.x.
Pengalokasian IP address pada dasarnya ialah proses memilih network ID dan host ID yang tepat untuk suatu jaringan. Tepat atau tidaknya konfigurasi ini tergantung dari dari tujuan tujuan yang yang hendak hendak dicap dicapai, ai, yaitu yaitu mengal mengaloka okasik sikan an IP addres address s seefis seefisien ien mungkin.
Apakah Apakah Saudar Saudara a sudah sudah memaha memahami mi uraian uraian mater materii di atas? atas? Bila Bila sudah sudah cukup cukup paham, paham, Saudara dapat mengerjakan tugas mandiri berikut.
12
LATIHAN DAN DISKUSI 1 Petunjuk : Kerjakan soal latihan di bawah ini dan diskusikan untuk membahasnya !
1. Bagaimanakah gambaran konsep perkembangan jaringan komputer? 2. Fungsi Fungsi dasar dasar dari dari teknol teknologi ogi jaringan jaringan komputer komputer 3. Sehubung Sehubungan an dengan dengan lapiasn lapiasn OSI, buatlah buatlah daftar aktifitas aktifitas mengguna menggunakan kan perangkat perangkat komputer komputer dan jaringan jaringan yang berhubun berhubungan gan dengan dengan masing-m masing-masin asing g lapiasn lapiasn OSI tersebut Buatla lah h kela kelass-ke kela las s IP dan dan disk diskus usik ikan an pada pada tiap tiap-t -tia iap p kelo kelomp mpok ok meng mengen enai ai 4. Buat pemahaman Network ID dan host ID dari sebuah jaringan.
Jika Jika jawaba jawaban n dan pemah pemaham aman an Saudar Saudara a sudah sudah banya banyak k benar benar,, maka maka Saudar Saudara a dapat dapat meneru meneruska skan n ke Kegiat Kegiatan an Belaja Belajarr 2. Tetapi etapi bila bila tingka tingkatt pengua penguasaa saan n dan pemaha pemahaman man Saudara Saudara masih masih rendah, rendah, maka Saudara harus mengulan mengulangi gi Kegiatan Kegiatan Belajar 1, terutama terutama bagian yang belum Saudara kuasai.
KEGIATAN BELAJAR II _______________________________________________ 13
Model-model Jaringan Komputer Tujuan Setelah mempelajari Kegiatan Belajar 2, diharapkan Saudara dapat menjelaskan berbagai jenis jaringan komputer, perbedaan LAN dan WAN serta berbagai jenis media transmisi dalam jaringan.
Uraian Materi Tentunya Saudara masih ingat tentang berbagai jenis benda yang tersusun dengan jaring jaring yang dapat di temui sehari-hari. Mulai dari jaring nelayan, raket, jaring laba-laba dan sebagainya. Pada Pada komput komputer er terdap terdapat at pula pula berag beragam am jenis jenis jaring jaringan an kompu komputer ter yang yang pembag pembagian iannya nya didasarkan pada besar kecilnya cakupan jaringan yang menghubungkan antar komputer. Jenis-jenis jaringan tersebut yaitu : 1. LAN LAN (Loc (Local al Area Area Net Netow owrk rk)) 2. MAN (Me (Metro tropo polit litan an Area Area Networ Network) k) 3. WAN (Wi (Wide de Area Area Net Netwo work rk))
1. LAN LAN (Loc (Local al Are Area a Netw Network ork)) LAN, adalah jaringan yang dibatasi oleh area yang relatif kecil, umumnya dibatasi oleh area lingkungan seperti sebuah perkantoran di sebuah gedung, atau sebuah sekolah, dan biasanya tidak jauh dari sekitar 1 km persegi. Secara garis besar LAN terdapat dua tipe jaringan LAN yaitu jaringan Peer to Peer dan jaringan Client Server. Peer to Peer artiny artinya a adala adalah h setiap setiap komput komputer er yang yang terhu terhubun bung g ke dalam dalam jarin jaringan gan dapat dapat bertin bertindak dak sebagai komputer pengguna (workstation ( workstation)) maupun komputer penyedia layanan ( server ). ). Sedang pada jaringan Client Server hanya ada satu komputer yang bertindak sebagai Server dan Server dan yang lain sebagai Client. Beberapa model konfigurasi LAN, satu komputer biasanya dijadikan sebuah file server untuk menyimpan perangkat lunak (software ( software )yang mengatur aktifitasi jaringan, ataupun sebagai perangkat lunak yang dapat digunakan oleh komputer-komputer yang terhubung ke dala dalam m netw networ ork. k. Biasanya Biasanya kemampua kemampuan n workstation di bawa bawah h file file server server dan mempunyai aplikasi lain di dalam harddisknya selain aplikasi untuk jaringan. Kebanyakan LAN menggunakan media kabel untuk menghubungkan satu komputer dengan komputer lainnya. Ruang Kepala Sekolah
Kom-1
Ruang Guru
Kom-2
Rua
Kom-3
Lab. Komputer
4
5
6 14
Ruang Perpustakaan
Kom-7
Gambar 4. Jaringan LAN di Sekolah.
2. MAN (Metro (Metropol polita itan n Area Area Net Networ work) k) MAN, biasanya meliputi area yang lebih besar dari LAN, misalnya antar wilayah dalam satu propinsi. Dalam hal ini jaringan menghubungkan beberapa buah jaringan-jaringan kecil ke dalam lingkungan area yang lebih besar, sebagai contoh yaitu: jaringan Bank dimana beberapa kantor cabang sebuah Bank di dalam sebuah kota besar dihubungkan antara satu dengan lainnya. Misalnya Bank Mandiri yang ada di seluruh wilayah Jakarta – Bogor – Depok – Tangerang – Bekasi.
Kantor Bank di Jakarta
Kantor Bank di Bogor
Kantor Bank di Tangerang Gambar 5. Jaringan MAN pada Bank antar Kota.
3. WAN (Wi (Wide de Are Area a Netw Networ ork) k) Wide Wide Area Area Netw Networ orks ks (WAN (WAN)) adal adalah ah jari jaring ngan an yang yang ling lingku kupn pnya ya bias biasan anya ya suda sudah h menggunakan sarana satelit atau kabel bawah laut sebagai contoh keseluruhan jaringan jaringan BANK MANDIRI yang ada di Indonesia ataupun yang ada di Negara-negara lain. WAN mencakup daerah geografis yang luas, seringkali mencakup sebuah negara atau benua.
Menggunakan sarana WAN, sebuah Bank yang ada di Jakarta bisa menghubungi kantor cabangnya yang ada di Singapura, hanya dalam beberapa menit. Biasanya WAN agak rumit 15